SARASEHAN TEACHERPRENEUR



Anda seorang guru?

Anda ingin berwirausaha dengan tanpa meninggalkan tugas mulia anda?

Barangkali inilah info yang anda butuhkan..

Sarasehan teacherpreneur bersama PAC Pergunu Kecamatan Muntilan.


Kabar baiknya sarasehan ini dilaksanakan dengan dua metode yaitu offline dan online melalui meeting zoom, jadi bisa anda ikuti dimana pun anda berada.

Adapun pelaksanaan sarasehan ini adalah :

Hari / tanggal : Sabtu / 20 Februari 2021

Waktu : jam 08.00 - 13.00

Tempat : Joglo Jeep Gunungpring


Pembicara :

1. Bp. H. Awaluddin Setya Aji, M.ENG.MT

=> Dosen tetap di Yayasan Pendidikan Tirta Dharma PAMSI

=> konsultan teknik lingkungan

=> Presiden jogglo Jeep dan ternak Jeep

=> Owner depot air isi ulang Amira (Air Minum Rakyat)


2. Bp.Drs.Amron Awaludin

=> Pendiri SD terpadu Ma'arif Gunungpring

=> Pendiri SMP Terpadu Ma'arif Gunungpring

=> Kepala sekolah SMP N 2 bandongan

=> Motivator 



Saat anda mengikuti sarasehan ini anda akan belajar materi :

1. Pengantar teacherpreneur

2. Mindset teacherpreneur

3. Sukses berwirausaha dengan tidak meninggalkan tugas mulia anda

4. Menumbuhkan iklim wirausaha di lingkungan sekolah

5. Pengantar penyusunan bisnis plan


Ketentuan Peserta Offline :

1. Sarasehan offline diikuti oleh kepala sekolah/madrasah atau guru di wilayah Muntilan (Ketentuan Berlaku)

2. Peserta wajib menerapkan protokol kesehatan (memakai masker, mencuci tangan, cek suhu tubuh oleh panitia, dan menjaga jarak)

3. Membayar uang pendaftaran sebesar Rp 60.000

Fasilitas yang akan anda dapatkan dari sarasehan offline :

1. Sertifikat

2. Materi

3. Sneck dan makan siang

4. Pendampingan usaha pasca sarasehan


Ketentuan Peserta Online :

 1. Sarasehan online boleh diikuti oleh kepala sekolah/madrasah atau guru di luar wilayah Muntilan

 2. Sarasehan online dilaksanakan melalui meeting zoom

3. Membayar infak sebesar Rp 50.000

Fasilitas yang akan anda dapatkan dari sarasehan online :

1. E-sertifikat

2. E-materi

3. Pendampingan usaha pasca sarasehan secara daring.


untuk pendaftaran silahkan klik gambar berikut atau hubungi nomer di bawah :



Info dan pendaftaran :

Heri : 081914513000

Sholihin :081215205619

 

Posting Komentar

0 Komentar